Peranan Koperasi Dalam Perekonomian Indonesia

Dewasa ini, koperasi di Indonesia sudah dikenal luas, dapat kita dilihat dari bimbingan yang dilakukan oleh Kementrian Koperasi di Indonesia kepada koperasi-koperasi kecil dan menengah didaerah.

Pada tulisan kali ini saya mengutip beberapa tulisan ( oleh PKL )dari website Kementrian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Republik Indonesia, mengenai peranan Koperasi dalam perekonomian di Indonesia, yaitu diantaranya :

Pakar ekonomi Prof Dawam Rahardjo menyatakan, koperasi merupakan sistem ekonomi masa depan meskipun perkembangannya harus melalui berbagai tahapan. "Koperasi adalah sistem ekonomi masa depan. Jadi berkembangnya harus melalui tahap-tahap tertentu, sehingga tidak benar jika koperasi nantinya akan menjadi museum. Dari pernyataan tersebut dapat kita lihat, bahwa memang ada perkembangan kearah yang positif dari koperasi untuk perekonomian Indonesia.

Selanjutnya, peranan koperasi untuk perekonomian di Indonesia dapat kita lihat dari, bertumbuhnya usha-usaha kecil yang diberi fasilitas oleh KUR ( kredit usaha rakyat ), dengan demikian potensi yang ada dalam usaha tersebut dapat berkembang pesat, bahkan kemancanegara, dengan produk-produk yang dihasilkan, sudah pasti usaha tersebut menyerap tenaga kerja lebih banyak, mengurangi pengangguran, memberikan dampak yang baik terhadap perekonomian.




  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS
Read Comments